Author name: Admin_Diskominfo

Berita

WABUP YUSUF NACHE PIMPIN RAKOR RUTIN DENGAN SELURUH OPD

Wakil Bupati Nias Selatan Ir. Yusuf Nache, ST., MM pimpin Rapat Koordinasi (Rakor) rutin seluruh Kepala Organisasi Perangkat Daerah Kab. Nias Selatan di ruang meeting Bupati Nias Selatan, Jl. Arah Sorake km. 5 Teluk dalam, (Senin, 20/10/2025). Rapat Kordinasi tersebut, turut dihadiri oleh Sekda Nias Selatan Ir. Ikhtiar Duha, MM, Staf Ahli Bupati, Asisten Sekretaris […]

Berita

WABUP YUSUF NACHE PIMPIN APEL PAGI RUTIN

Wakil Bupati Nias Selatan Ir. Yusuf Nache, ST., MM memimpin pelaksanaan apel pagi lingkup Pemkab Nias Selatan, di Halaman Kantor Bupati Nias Selatan, Jl. Arah Sorake km. 5 Teluk dalam, (Senin, 20/10/2025). Pada kesempatan itu, Wakil Bupati Ir. Yusuf Nache, ST., MM mengingatkan beberapa hal penting, utamanya tentang kedisplinan para Aparatur Sipil Negara (ASN) dalam

Berita

WABUP YUSUF NACHE BUKA SECARA RESMI KEJUARAAN BULU TANGKIS TINGKAT PELAJAR SMA/SMK SE-KABUPATEN NIAS SELATAN

Wakil Bupati Nias Selatan Ir. Yusuf Nache, ST., MM secara resmi membuka Kejuaraan Bulu Tangkis antar pelajar tingkat SMA/ SMK Se- Kabupaten Nias Selatan, di Gedung PAS Cinta Kasih, Kelurahan Pasar Teluk dalam, (Sabtu, 18/10/2025). Turut hadir Forkopimda / mewakili, Staf Ahli Bupati, Kepala Dinas Budparpora Nias Selatan, Camat Teluk dalam, Pengurus KONI Nias Selatan,

Berita

PEMKAB NIAS SELATAN GELAR KEGIATAN PASAR MURAH DI KECAMATAN MAZO

Pemerintah Kabupaten Nias Selatan, menggelar Kegiatan Pasar Murah Subsidi Pemerintah Daerah Kab. Nias Selatan T.A 2025, yang dilaksanakan di Kecamatan Mazo, (Jum’at , 17/10/ 2025). Turut hadir mewakili Bupati Nias Selatan , Kepala Dinas Perindag Martin Ley,SE, Forkopimda/mewakili, mewakili kepala OPD, Camat Mazo, Kepala Desa dan tamu undangan lainnya, serta warga masyarakat penerima manfaat. (Timliputanpkp)

Scroll to Top