BUPATI BERSAMA WABUP NIAS SELATAN TERIMA KUNJUNGAN AUDIENSI PRESIDENT OBI BESERTA ROMBONGAN DI BAGA HOTEL

Bupati Nias Selatan Sokhiatulo Laia bersama Wakil Bupati Ir. Yusuf Nache, S.T., M.M, menerima audiensi President Operation Blessing Internasional Mr. Drew Friedrich, Pimpinan CBN South East Asia Mr. Mark McClendon Dan Ketua Yayasan Obor Berkat Indonesia Sandi Baratha, dalam rangka menjalin hubungan kerjasama dalam mendukung Program CBN – OBI dengan Gereja di Kabupaten Nias Selatan, bertempat di Baga Hotel, Senin (19/01/2026)

Adapun program yang akan dilaksanakan di Nias Selatan, yakni Program Air Bersih, Comdev, Operasi untuk anak Bibir Sumbing dan Hernia. Turut hadir Staf Ahli Bupati, Kepala OPD dan Rombongan Yayasan CBN – OBI.

(Timliputanpkp).

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Scroll to Top